Pendidikan

Kiai Attabik Ali, Pengasuh Ponpes Ali Maksum Yogyakarta Wafat

Sabtu, 06 Februari 2021 - 16:00 | 65.00k
Kiai khos Yogyakarta yaitu KH Attabik Ali meninggal dunia pada Sabtu (6/2/2021). (FOTO: Ponpes Ali Maksum)
Kiai khos Yogyakarta yaitu KH Attabik Ali meninggal dunia pada Sabtu (6/2/2021). (FOTO: Ponpes Ali Maksum)
Kecil Besar

TIMESINDONESIA, YOGYAKARTAInnalillahi wa inna illahi raji’un. Kabar duka kembali menyelimuti warga nahdliyin. Kiai khos Yogyakarta yaitu Kiai Attabik Ali meninggal dunia pada Sabtu (6/2/2021) sekitar pukul 12.30. Pengasuh Ponpes Ali Maksum Krapyak Yogyakarta ini wafat setelah menjalani perawatan di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta.

“Semoga almarhum mendapatkan khusnul khotimah,” tulis anggota DPD RI Perwakilan DIY, Afnan Hadikusumo dalam akun facebook pribadinya Sabtu (6/2/2021) yang diunggah sekitar pukul 14.45 WIB.

Advertisement

KH-Attabikcd02acdca866c7e7.jpg

KH Attabik Ali merupakan putra pertama KH Ali Maksum. Almarhum merupakan mertua dari Anas Urbaningrum, mantan Ketua Umum DPP Partai Demokrat. (*)

**) Ikuti berita terbaru TIMES Indonesia di Google News klik link ini dan jangan lupa di follow.



Editor : Wahyu Nurdiyanto
Publisher : Ahmad Rizki Mubarok

TERBARU

INDONESIA POSITIF

KOPI TIMES