Peristiwa

Inilah Jadwal Buka Puasa dan Imsakiyah Ramadan 1443 H untuk Wilayah Probolinggo

Jumat, 01 April 2022 - 17:03 | 133.46k
Jadwal Buka Puasa dan Imsak 1443 H untuk Wilayah Probolinggo
Jadwal Buka Puasa dan Imsak 1443 H untuk Wilayah Probolinggo
Kecil Besar

TIMESINDONESIA, PROBOLINGGO – Sebentar lagi kita akan memasuki bulan suci Ramadan 1443 Hijriah. Waktu adzan shalat maghrib, waktu imsakiyah dan waktu adzan shalat Subuh, menjadi waktu yang penting bagi masyarakat luas, utamanya juga di Probolinggo, Jawa Timur.  

Jelang Adzan Maghrib, menjadi waktu yang paling istimewa untuk berbuka puasa. Setidaknya sebelum Imsakiyah, dibutuhkan persiapan mempersiapkan hidangan sahur, seperti menghangatkan nasi atau menghangatkan sayuran.

Advertisement

Waktu Imsakiyah menjadi waktu penting untuk ditandai. Hal itu tidak lepas dari estimasi waktu untuk melakukan persiapan makan sahur. Apalagi pada hari ini umat muslim akan menjalani puasa hari kedua. Setidaknya sebelum Imsakiyah, dibutuhkan persiapan mempersiapkan hidangan sahur, seperti menghangatkan nasi atau menghangatkan sayuran.

Bagi yang tidak terbiasa bangun dini hari, maka dibutuhkan adaptasi untuk bangun makan sahur. Agar tidak terlewat, maka bisa dipasang alarm satu jam sebelum waktu Imsakiyah.

Bagi yang terbiasa dengan puasa sunah atau bangun shalat tahajud, maka hal itu tentu tidak akan menjadi soal. Bahkan pada bulan Ramadan bisa jadi akan lebih bersemangat karena puasa dilakukan bersama-sama dengan orang-orang terdekat.

Inilah Jadwal Buka Puasa dan Imsakiyah untuk Wilayah Kabupaten Probolinggo:

Jadwal-Imsyakiyah-Probolinggo.jpg

**) Ikuti berita terbaru TIMES Indonesia di Google News klik link ini dan jangan lupa di follow.



Editor : Ronny Wicaksono
Publisher : Sholihin Nur

TERBARU

INDONESIA POSITIF

KOPI TIMES